Pasar Parenggean Full Pengunjung Mendekati Hari Raya Muslim

PARENGGEAN ,Indoborneo News–Pasar Parenggean mulai padat pengunjung mendekati hari raya idul fitri, pada Minggu 23/03/2025.

Masyarakat Parenggean dan sekitarnya berbondong-bondong kepasar untuk membeli semua keperluan untuk hari raya.

” iya hari – hari terakhir ini mulai ramai , cuma gak seperti tahun kemaren,” kata salah satu pedagang pada awak media.

” Kalau tahun kemaren, mobil tidak bisa masuk area pasar, tapi tahun ini mobil masih bisa aja masuk ,berarti kan tidak sepadat tahun kemaren, ” ujarnya lagi

Ditempat terpisah seorang pengunjung dari PT TASK 1, mengeluh karena jalan pasar becek. ” wah sayang banget, padahal masih pengen muter-muter tapi jalan becek ,” katanya

” Kami dikebun udah becek kepasar pengen mendapatkan suasana baru, eh ternyata becek juga ,” ujarnya lagi sambil tertawa.

Redaksi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *